๐ *ุจูุณูู
ู ุงููููู ุงูุฑููุญูู
ููู ุงูุฑููุญูููู
ู* ๐
*RISALAH* ke5๏ธโฃ
โโโโโ๐บ๐๐บโโโโโ
๐ค *ุงูุณูููุงูู
ู ุนูููููููู
ู ููุฑูุญูู
ูุฉู ุงูููู ููุจูุฑูููุงุชููู*
*๐Alhamdulillah,segala puji milik Allah Rabb alam semesta.*
_๐Semoga shalawat dan salam terlimpah kepada Rasulillah Shallallahu'alahi Wasallam,keluarga dan para sahabat, yang mengikutinya hingga hari kiamat._
๐In syaa Allah kita mulai materi syarah ushul tsalasah di grup ini semoga apa yang kami bagikan bermanfaat.
*Kita awali dengan membaca doa*
ุงููููููู
ูู ุฅููููู ุฃูุณูุฃููููู ุนูููู
ูุง ููุงููุนูุง ููุฑูุฒูููุง ุทููููุจูุง ููุนูู
ููุงู ู
ูุชูููุจูููุงู
*Allahumma inni as-aluka โilman naafiโa wa rizqon thoyyibaa wa โamalan mutaqobbalaa*
๐โYa Allah, aku memohon pada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang thoyyib dan amalan yang diterimaโ.
*(HR. Ibnu Majah no. 925, shahih)*
๐๐๐๐๐๐๐๐๐๐๐
๐ป *ุงูุฃุตูู ุงูุซูุงุซุฉ*๐ด
Masih dalam muqoddimah 1 matan Al utsulus tsalatsah biar nyambung silahkan dilihat file PDFnya
*ุจูุณูู
ู ุงููููู ุงูุฑููุญูู
ููู ุงูุฑููุญูููู
ู*
*Muqoddimah 1*
#Pelajaran ke5#
๐ซ *Pengantar ke surga atau ke Neraka*
" ุงูุนูู
ูููู ุจููู "
Mengamalkan ilmu
๐ Maksud ucapan Syaikh Rahimahullah ta'ala adalah setelah ia berilmu maka wajib bagi seorang yg berilmu mengamalkan ilmu yang telah ia dapatkan, karena buah ilmu adalah amal sholih, ilmu tanpa amal ibarat pohon tanpa buah artinya tidak ada manfaatnya, ilmu diturunkan karena tujuannya untuk diamalkan, sedangkan pembawa ilmu ibarat membawa senjata apakah dapat menyelamatkanya atau justru sebaliknya menjadi bumerang baginya, sungguh Allah ta'ala memberi ancaman keras bagi orang yang tidak mengamalkan ilmunya sebagaimana dalam firmanNya:
(ููุจูุฑู ู
ูููุชุงู ุนูููุฏู ุงูููููู ุฃููู ุชูููููููููุง ู
ูุงููุง ุชูููุนููููููู)
ยดยดDosa besar disisi Allah kalian berucap sesuatu yg tidak kalian kerjakan. ``
(Shoff 3)
๐ Dalam sebuah hadist yang shohih dari sahabat Abu hurairah bahwa Nabi Shollallahu alaihi wa sallam mengancam keras orang berilmu tapi tidak diamalkan.
( ุฅููู ู
ููู ุฃูููููู ู
ููู ุชูุณูุนููุฑู ุจูููู
ู ุงููููุงุฑู ููููู
ู ุงูููููุงู
ูุฉู ุนูุงููู
ู ููู
ู ููุนูู
ููู ุจูุนูููู
ููู )
ยดยดSesungguhnya diantara orang yg pertama kali dibakar dngn api neraka pada hari kiamat adalah seorang yg alim namun tidak mengamalkan ilmunya.``
๐ Maka barangsiapa yang dapat mengumpulkan antara ilmu dan amal ialah termasuk orang yg diberi nikmat taufiq oleh Allah azza wa jalla, sebaliknya orang yg berilmu namun tidak diamalkan menyerupai orang2 Yahudi yg Allah murkai, dan beramal tanpa ilmu menyerupai orang2 Nashoro yang tersesat, sebagaimana yg Allah terangkan dalam surat Alfatihah ayat 6-7.
(ุงูุฏูุง ุงูุตุฑุงุท ุงูู
ุณุชููู
ุตุฑุท ุงูุฐูู ุฃูุนู
ุช ุนูููู
ุบูุฑ ุงูู
ุบุถูุจ ุนูููู
ููุง ุงูุถุงููู)
Tujukilah kami jalan yang lurus yaitu jalannya orang2 yg Engkau beri nikmat atas mereka bukan jalannya orang2 yg *Engkau murkai* dan *tersesat*
โก๏ธOrang orang yang dimurkai yaitu orang2 Yahudi karena mereka berilmu namun tidak diamalkan.
โก๏ธOrang orang yg tersesat yaitu orang orang Nashoro karena mereka beramal tanpa ilmu.
*Al-Imam Sufyan bin โUyainah* rohimahulloh juga pernah berkata :
ู
ุง ุดูุก ุฃุถุฑ ุนูููู
ู
ู ู
ููู ุงูุณูุก ูุนูู
ูุง ูุนู
ู ุจู
_โTidak ada sesuatu yang lebih memudhorotkan kalian selain dari raja yang jelek, dan ilmu yang tidak diamalkan.โ_ ( *Hilyatul Auliyaโ,* 7/287).
๐ *Faedah* :
Hendaknya kita perhatikan bersama terutama para tullabul ilmi yg baru2 belajar terlebih yang lama ngaji maka janganlah pernah bosan mengamalkan ilmu yang didapat, sekecil apapun ilmu tersebut semangatlah untuk mengamalkannya niscaya Allah akan bimbing dan mudahkan kita untuk mendapatkan ilmu2 yang lainnya.
๐๏ธ *โAbdul Wahid bin Zaid* berkata :
ู
ู ุนู
ู ุจู
ุง ุนูู
ูุชุญ ุงููู ูู ู
ุง ูุง ูุนูู
_โBarangsiapa mengamalkan ilmu yang telah ia pelajari, maka Allah akan membuka untuknya hal yang sebelumnya ia tidak tahu.โ_ ( *Hilyatul Auliyaโ,* 6/163).
๐ฆPara ulama salaf, juga telah banyak memberikan nasehat kepada kita, agar kita bersungguh-sungguh dalam mengamalkan ilmu.
๐ฏ *Al-Imam Malik bin Dinar* rohimahulloh pernah berkata :
ู
ู ุทูุจ ุงูุนูู
ููุนู
ู ูููู ุงููู ูู
ู ุทูุจ ุงูุนูู
ูุบูุฑ ุงูุนู
ู ูุฒุฏุงุฏ ุจุงูุนูู
ูุฎุฑุง
_โBarangsiapa yang mencari ilmu (agama) untuk diamalkan, maka Allah akan terus memberi taufik padanya._
_Sedangkan barangsiapa yang mencari ilmu bukan untuk diamalkan, maka ilmu itu hanya sebagai kebanggaan (kesombongan)โ_
( *Hilyatul Auliyaโ*, 2/378).
InsyaAllah bersambung...
Lihat: syarah ushulus tsalasah karya syaikh sholeh fauzan, ta'liqot ushulus tsalasah Abu Ubaidah Almasrooti, hasiyah tsalasatul ushul syaikh abdurrohman Annajdi, kitabul ilmi karya syaikh Ibnu Utsaimin.
๐๐๐
*ูุงููู ุฃุนูู
ุจุงูุตูุงุจ*
===================
โ๏ธ Disusun oleh alfaqiir ila afwi robbihi Muhamad Isa.
Komentar
Posting Komentar